Jalin Sinergitas, Bapas Kelas 1 Jakbar Kunjungi Yayasan Ashefa Griya Pusaka

- Jurnalis

Senin, 9 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, JAKARTA – Balai Pemasyarakatan Kelas I Jakarta Barat melakukan kunjungan ke Yayasan Ashefa Griya Pusaka dalam rangka penjajakan kerja sama dalam hal pembimbingan klien pemasyarakatan, baik di bidang kepribadian maupun kemandirian.

“Tujuan dari kerjasama itu adalah untuk memberikan pembimbingan terhadap klien yang menjalani program Asimilasi, CB, CMB, dan PB di wilayah Jakarta Barat,” kata Pembimbing Kemasyarakatan Madya Rita Sitanggang, Senin (9/8/2021).

Baca juga :  Warga Kapuk Sawah Cengkareng Keluhkan PT LGT Chrome Buang Limbah B3 di Selokan Air

Kunjungan Bapas Kelas I Jakarta Barat ini menghadirkan delapan orang petugas pembimbing kemasyarakatan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan itu, Yayasan Ashefa Griya Pusaka yang bergerak di bidang rehabilitasi narkotika menawarkan kerja sama dalam bentuk penyuluhan tentang bahaya narkotika kepada klien pemasyarakatan.

Yayasan Ashefa Griya Pusaka yang terletak di Jalan Cendrawasih, Jakarta Barat, saat ini memiliki klien sejumlah kurang lebih 50 orang.

Baca juga :  Warga Kapuk Sawah Cengkareng Keluhkan PT LGT Chrome Buang Limbah B3 di Selokan Air

Selain kegiatan rehabilitasi narkotika, yayasan yang diketuai oleh Indra Latif ini juga menyediakan kegiatan pelatihan kemandirian berupa pemeliharaan ikan kepada klien-kliennya. Indra juga menawarkan kerja sama dalam bentuk kegiatan penyuluhan di Bapas Jakarta Barat.

“Kami siap bekerja sama dengan Bapas Jakarta Barat dalam hal pembimbingan untuk klien yang terlibat kasus narkotika, baik klien dewasa maupun klien anak,”
ujar Indra Latif

Baca juga :  Warga Kapuk Sawah Cengkareng Keluhkan PT LGT Chrome Buang Limbah B3 di Selokan Air

Kedepannya, kunjungan Balai Pemasyarakatan Kelas I Jakarta Barat ini diharapkan dapat dilanjutkan ke tahap penandatanganan perjanjian kerja sama oleh Bapas Kelas I Jakarta Barat dan Yayasan Ashefa Griya Pusaka.

(My)

Berita Terkait

Sambut Libur Nataru, Pj Gubernur Teguh Tinjau Terminal Kalideres: Minta Sopir Bus Waspada Cuaca Ekstrem
Kapolda Metro Jaya Pimpin Apel Operasi Lilin 2024 Di Monas
Bangga!!! Kodim Tigaraksa Sabet Juara Penyiapan Lokasi Estafet Serah Terima Pleton YWPJ
Pelantikan Jaksa Agung Muda Pengawasan dan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI
Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024
Orang Tua Siswa Tuntut Tindakan Tegas Kasus Perbuatan Asusila di SMP Kristoforus 2 Taman Palem
Koperatif, Petraco Bongkar Sendiri Reklame di Jl. Lingkar Luar Cengkareng
Menteri LH Gandeng Kepala Daerah Se-Indonesia dan Seluruh Pemangku Kepentingan Untuk Tuntaskan Masalah Sampah Indonesia.

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 20:58 WIB

Sambut Libur Nataru, Pj Gubernur Teguh Tinjau Terminal Kalideres: Minta Sopir Bus Waspada Cuaca Ekstrem

Jumat, 20 Desember 2024 - 16:23 WIB

Kapolda Metro Jaya Pimpin Apel Operasi Lilin 2024 Di Monas

Kamis, 19 Desember 2024 - 17:11 WIB

Bangga!!! Kodim Tigaraksa Sabet Juara Penyiapan Lokasi Estafet Serah Terima Pleton YWPJ

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:48 WIB

Pelantikan Jaksa Agung Muda Pengawasan dan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:18 WIB

Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024

Berita Terbaru

Putusan kasasi PT Sri Rejeki Isman yang emiten berkode SRIL atau Sritex ditolak Mahkamah Agung. (Foto: Dok.Sritex)

Ekonomi & Bisnis

MA Tolak Permohonan Kasasi, Sritex Tetap Pailit

Minggu, 22 Des 2024 - 08:54 WIB