Kapolres Nganjuk Berikan Perhatian Khusus bagi Bayi Lahir dengan Kelainan Fisik

- Jurnalis

Kamis, 28 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, NGANJUK – Kapolres Nganjuk AKBP Harviadhi Agung Pratama mengunjungi bayi Arsyifa Bilqis anak dari pasangan Mulyadi dan Niati yang lahir pada 1 Desember 2020 dengan kondisi mempunyai kelainan fisik, karena lahir dalam keadaan kedua bola matanya tidak ada.

Kondisi bayi Arsyifa yang mengharukan tersebut membuat Kapolres sangat bersimpati, hingga pada Rabu (27/1/21) sore, ia didampingi Kasat Lantas AKP Marita Dyah Anggraini, dr Widodo ( RS Haji Sukolilo Surabaya), Kapolsek Baron IPTU Muslim, Kades Baron Slamet Indriyanto dan perangkat Desa Baron, bersama -sama melihat kondisi Arsyifa yang berada di Dusun Padasan Desa Baron.

Baca juga :  Polres Nganjuk Berangkatkan 6 Anggotanya Laksanakan Umroh ke Tanah Suci

Harviadhi menanyakan langsung pada Mulyadi kondisi kesehatan anaknya saat itu.

“Bagaimana kondisi mata adik Arsyifa pak, apakah sudah ada perkembangan yang bagus,” tanya Harviadhi.

“Kemarin baru di periksa pak, hari Kamis ke RSUD dr.Sutomo lagi untuk diperiksa secara lengkap,” jawab Mulyadi.

Menurut Kades Baron Mulyadi belum mempunyai kartu BPJS karena baru saja pindah dari Palu saat terjadi gempa sedangkan surat pindahnya sedang di urus.

Baca juga :  Bakti Religi, Polres Polres Blitar Sambut Hari Jadi Polwan Ke- 75

Melihat hal itu Harviadhi berkata akan menguruskan BPJS nya.

“Kami akan membantu mengurus BPJS adik Arsyifa dan akan terus memantau dan mengecek terus perkembangannya, semoga ada perubahan yang baik,” ungkap Kapolres sembari berpamitan.

Tepat pukul 16.00 Wib Kapolres dan rombongan meninggalkan rumah Mulyadi, sebelumnya Harviadhi juga memberikan bingkisan khusus untuk Mulyadi.

Berita Terkait

Jaga Ketahanan Pangan, Ditpolairud Polda Jatim Rehab Terumbu Karang di HUT Polairud ke-74
PT. Tel Bersama Pemerintah Kabupaten Muarenim Meriahkan HUT KE- 78 Gebyar UMKM
Dukung Ketahanan Pangan, Brimob Polri Siapkan 5 Ha Lahan untuk Tanam Jagung Bareng Warga Karawang Timur
Belanja Masalah, Mendes Yandri Lihat Kondisi Nyata Desa di Kabupaten Bandung Barat
Program Jumat Berkah Rutin Polsek Pace Bagikan Makanan dan Minuman Gratis, Wujud Polri Peduli Masyarakat
Detik-detik Kapolres Purwakarta Evakuasi Korban Tabrakan Beruntun Tol Cipularang
Polres Nganjuk Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian dan Pemberian Penghargaan Anggota Berprestasi
POSAL LAGOI WILAYAH KERJA LANAL BINTAN SEBAGAI TUAN RUMAH AJANG MANDIRI MARATHON TAHUN 2024

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 16:26 WIB

Jaga Ketahanan Pangan, Ditpolairud Polda Jatim Rehab Terumbu Karang di HUT Polairud ke-74

Minggu, 17 November 2024 - 12:48 WIB

PT. Tel Bersama Pemerintah Kabupaten Muarenim Meriahkan HUT KE- 78 Gebyar UMKM

Sabtu, 16 November 2024 - 23:46 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Brimob Polri Siapkan 5 Ha Lahan untuk Tanam Jagung Bareng Warga Karawang Timur

Sabtu, 16 November 2024 - 11:25 WIB

Belanja Masalah, Mendes Yandri Lihat Kondisi Nyata Desa di Kabupaten Bandung Barat

Sabtu, 16 November 2024 - 07:47 WIB

Program Jumat Berkah Rutin Polsek Pace Bagikan Makanan dan Minuman Gratis, Wujud Polri Peduli Masyarakat

Berita Terbaru

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca