Kapolda Metro Jaya Resmikan Kampung Tangguh Jaya di Tambora

- Jurnalis

Selasa, 12 Januari 2021 - 14:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, JAKARTA – Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imron meresmikan Kampung Tangguh Jaya di RW 05 Kelurahan Roa Malaka, Tambora, Jakarta Barat, Selasa (12/1).

Fadil mengatakan, pihaknya menargetkan wilayah hukumnya zero dari penyebaran Covid-19. Oleh karenanya, ia berharap adanya kampung tangguh ini bisa berjalan efektif.

“Mudah-mudahan jika berjalan efektif maka kasus-kasus yang terjadi di Jakarta bisa kita turunkan,” katanya.

Tentunya kata dia dalam pelaksanaan di lapangan ada kolaborasi antara Pemda bersama ujung tombaknya adalah Babinkamtibmas dan Babinsa, didukung oleh Dandim, Kapolres, Danramil dan Kapolsek.

Sementara itu, Kapolsek Tambora Kompol Faruk Rozi menjelaskan, di Kampung Tangguh Jaya ini ada beberapa elemen yang bekerja untuk menekan penyeberan Covid-19 salah satunya ibu-ibu PKK pemburu Covid.

Baca juga :  Maraknya Peredaran Narkoba di Wilayah Polresta Cirebon, PMI Dorong Mabes Polri Lakukan Investigasi

Selain itu, ada petugas medis yang disiapkan yang bakal mentracing dan testing warga yang terpapar.

Masyarakat kata dia, tidak perlu khawatir soal biaya di sana, karena apa yang disediakan oleh aparat 3 Pilar diberikan secara gratis.

Baca juga :  Maraknya Peredaran Narkoba di Wilayah Polresta Cirebon, PMI Dorong Mabes Polri Lakukan Investigasi

“Kemudian juga ada apotek yang menyediakan vitamin serta jamu. Ini untuk meningkatkan imun warga,” katanya

Program Kampung Tangguh Jaya itu sendiri adalah untuk menekan penyebaran pandemi Covid-19 dan sudah dilaksanakan dibeberapa RW di kelurahan wilayah hukum Polda Metro Jaya.

Berita Terkait

Pedagang Pil Koplo di Jl. K.S Tubun Akui Setor ke Oknum Polisi
AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana
Lalu-lintas di Semanan Kusut, Macet Parah, Angkot Ngetem Sembarangan, dan tidak ada petugas
Resmi Ditutup, Berikut Ini Nilai Transaksi dan Capaian Pengunjung di Gelaran Event Jakarta Lebaran Fair
Bahagianya Ety Merasakan Rumahnya Kembali Layak Huni
Berbagi Kebahagiaan, Dewan Kota Jakarta Utara Santuni Ratusan Yatim Piatu
Peduli Sesama, PT KCN Gelar Bukber dan Santuni Anak Yatim
Mudik Lebaran 2025, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Siagakan 502 Personel dan Buka 5 Pos Pengamanan-Pelayanan

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 17:33 WIB

Pedagang Pil Koplo di Jl. K.S Tubun Akui Setor ke Oknum Polisi

Kamis, 17 April 2025 - 19:48 WIB

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Sabtu, 12 April 2025 - 20:27 WIB

Lalu-lintas di Semanan Kusut, Macet Parah, Angkot Ngetem Sembarangan, dan tidak ada petugas

Senin, 7 April 2025 - 15:11 WIB

Resmi Ditutup, Berikut Ini Nilai Transaksi dan Capaian Pengunjung di Gelaran Event Jakarta Lebaran Fair

Kamis, 27 Maret 2025 - 19:17 WIB

Bahagianya Ety Merasakan Rumahnya Kembali Layak Huni

Berita Terbaru

Oplus_131072

Pendidikan

Konfirmasi dan Klarifikasi Lembaga MB-PKRI, MTsN 1 Prabumulih

Kamis, 24 Apr 2025 - 14:17 WIB