Antisipasi Penyebaran Corona, Polsek Tanjung Duren Sosialisasikan Soal PSBB

- Jurnalis

Sabtu, 21 November 2020 - 15:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, JAKARTA – Polsek Tanjung Duren Polres Metro Jakarta Barat melaksanakan patroli imbauan PSPB dan antisipasi penyebaran Virus COVID-19 di wilayah hukum Polsek Tanjung Duren, Sabtu (21/11/2020).

“Dalam patroli ini kami menghimbau kepada masyarakat tentang pentingnya menggunakan masker, mencuci tangan dan menjaga jarak dengan sesama,” kata Kapolsek Tanjung Duren, Kompol Agung Wibowo.

Ia menambahkan, selain itu juga dalam kegiatan ini pihaknya memberikan edukasi kepada masyarakat dan membubarkan kerumunan masyarakat di sekitar obyek secara humanis.

Kegiatan itu akan ia lakukan secara continued artinya kata dia kegiatan ini tidak hanya dilakukan hanya disini saja tapi secara terus menerus pihaknya secara mobile mengedukasi kepada masyarakat pentingnya penerapan protokol kesehatan sampai pandemi COVID-19 ini berakhir.

“Diingatkan pula kepada masyarakat agar dalam situasi Pandemi tetap mematuhi protokol kesehatan,” tambahnya.

Adapun patroli ini meliputi diantaranya Jalan Tannjung Duren Raya, Jalan Tanjung Duren Timur, Jalan Tanjung Duren Selatan.

“Selain memberikan edukasi dan himbauan kepada masyarakat dalam pencegahan penularan Covid-19, kegiatan patroli ini juga mengantisipasi terjadinya potensi kejahatan jalanan,” pungkasnya.

Baca juga :  Jelang HUT RI Ke-78, RT 008/001 Pegadungan Kalideres Gelar Pertandingan Antar Warga

Berita Terkait

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS
Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm
LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai
PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi
Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta
Yayasan Kemala Bhayangkari dan Polres Metro Bekasi Kota Ulurkan Bantuan untuk Korban Banjir
Pengerukan Kali Grogol Jaksel Ditargetkan 1 Bulan Lagi Rampung
Komnas Perempuan Berikan 3 Upaya Konkret untuk Tekan Angka Kekerasan di Jakarta

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:29 WIB

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:12 WIB

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:19 WIB

LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:57 WIB

PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi

Kamis, 6 Maret 2025 - 20:04 WIB

Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta

Berita Terbaru