Cegah Covid-19, Forlis JB Lakukan Penyemprotan Disinfektan di Perkampungan

- Jurnalis

Rabu, 6 Mei 2020 - 23:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, Jakarta – Guna memutus mata rantai penyebaran virus corona (Covid-19), Forum Jurnalis Jakarta Barat (Forlis JB) melakukan penyemprotan disinfektan di lingkungan RT 005 RW 06 Kelurahan Semanan, Kalideres, Jakarta Barat, pada Rabu (5/5/20) sore.

Salah satu anggota Forlis JB, Renoto Prayitno mengatakan, kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Forlis JB terhadap masyarakat atas wabah pandemi Covid-19 yang saat ini masih melanda Indonesia khususnya DKI Jakarta.

“Ini sebagai salah satu upaya kami (Forlis JB) untuk menekan penyebaran corona dengan cara menyemprotkan cairan disinfektan ke rumah-rumah warga,” ujar Reno dilokasi kegiatan.

Menurut Reno, kegiatan ini akan terus dilakukan di wilayah-wilayah lain selama pandemi Covid-19 belum dinyatakan hilang oleh pemerintah.

“Insya Alloh, setelah dilokasi ini, kami akan melakukan kegiatan seperti ini lagi di wilayah lainnya,” tegasnya.

Sementara itu, salah satu warga Julaiha (30) mengucapkan terima kasih kepada tim Forlis JB yang telah peduli dengan melakukan penyemprotan di wilayah tempat tinggalnya.

“Iya terima kasih mas, semoga virus corona yang menempel di benda-benda sekitaran kita bisa mati disemprot cairan (disinfektan),” katanya.

Julaiha juga berharap, semoga wabah pandemi virus corona cepat hilang dan kehidupan kembali normal. (my)

Baca juga :  Sudin Bina Marga Jakpus akan Revitalisasi Lima Trotoar di Wilayahnya

Berita Terkait

Bareskrim Ungkap 4 Kasus Penyelundupan Ilegal Selama Bulan Terakhir
Kadiv Humas Polri Silaturahmi Bersama Wartawan, Perkuat Sinergi dalam Penyampaian Informasi
Polres Metro Jakarta Timur Dan Polsek Pasar Rebo Bagikan 250 Makanan Gratis Ke Warga
Foxy Spa & Bar Diduga Tempat Prostitusi Terselubung, Sudin Pariwisata Jakut Diminta Bertindak Tegas
Diduga Foxy Spa & Bar Jadi Lokasi Prostitusi Terselubung
Sudin Sosial Jakbar Distribusikan 1500 Makanan ke Warga Terdampak Banjir
Diduga Cemari Lingkungan, KLHK Wajib Kaji Izin Pengeboran
Warga Kebon Bawang Jakut Tolak Pembangunan Sutet PLN, Mengapa?

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:40 WIB

Bareskrim Ungkap 4 Kasus Penyelundupan Ilegal Selama Bulan Terakhir

Senin, 3 Februari 2025 - 18:51 WIB

Kadiv Humas Polri Silaturahmi Bersama Wartawan, Perkuat Sinergi dalam Penyampaian Informasi

Jumat, 31 Januari 2025 - 14:47 WIB

Polres Metro Jakarta Timur Dan Polsek Pasar Rebo Bagikan 250 Makanan Gratis Ke Warga

Kamis, 30 Januari 2025 - 15:09 WIB

Foxy Spa & Bar Diduga Tempat Prostitusi Terselubung, Sudin Pariwisata Jakut Diminta Bertindak Tegas

Kamis, 30 Januari 2025 - 14:43 WIB

Diduga Foxy Spa & Bar Jadi Lokasi Prostitusi Terselubung

Berita Terbaru

Penjabat (Pj) Bupati Tangerang Andi Ony meresmikan gedung pelayanan Hemodialisa RSUD Pakuhaji.(foto:istimewa/ifakta.co)

Regional

Pj Bupati Tangerang Resmikan Gedung Pelayanan Hemodialisa

Selasa, 4 Feb 2025 - 09:36 WIB