Setelah Kontak dengan Pasien Covid-19, Satu Warga Nganjuk Dinyatakan Positif

- Jurnalis

Minggu, 26 April 2020 - 03:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, Nganjuk – Seorang warga Kecamatan Kota Nganjuk menjalani rapid test setelah ia mengeluhkan beberapa gejala. Sebelumnya yang bersangkutan sempat melakukan kontak langsung dengan pasien terkonfirmasi positif COVID-19 asal Kecamatan Kota Nganjuk.

Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Nganjuk dr.Hendriyanto mengatakan, pasien tersebut berjenis kelamin laki-laki, usia (53 th) yang kini berstatus pasien palam pengawasan (PDP)

“Ketika diperiksa oleh tim medis ia mengeluh tenggorokannya sakit dan pasien positif yang dia temui adalah temannya,” ujar Hendri, Sabtu (25/4).

Ia mengatakan pasien tersebut sudah menjalani rapid test, dan hasilnya positif, saat  ini pasien telah diisolasi di RSUD Nganjuk.

“Sedangkan untuk yang positif COVID -19 berjumlah 10 Orang,” tutur Hendri.

Sementara itu hingga kini data Covid-19 Nganjuk per 25 April 2020, yaitu:

PDP = 25  Pasien Dalam Pengawasan
ODP = 63 Orang Dalam Pemantauan.
Dari hasil tracing di ketahui  mereka masing – masing berasal dari Kecamatan Patianrowo = 1 Orang

Kecamatan Baron = 1 Orang
Kecamatan Gondang= 2 Orang
Kecamatan Prambon = 3 Orang
Kecamatan Nganjuk kota = 2 Orang
Kecamatan Kertosono = 1 Orang (may)

Baca juga :  Bakti Religi, Polres Polres Blitar Sambut Hari Jadi Polwan Ke- 75

Berita Terkait

WOW Keren !!! Inovasi Satlantas Nganjuk Siapkan Bengkel Darurat Keliling Gratis dan Ngopi Gratis Bagi Para Pemudik
Banjir Besar Rendam Desa Binaan, Babinsa Kodim 0415/Jambi Sigap Evakuasi Warga
BREAKING NEWS Aksi Ormas LAKRI Blokir Jalan di Talang Gerohong Bedegung PGE Lumut Balai Alami Kerugian Puluhan Miliar
Berbagi Berkah di Bulan Suci Ramadan, PWI Nganjuk Bagikan Ratusan Paket Takjil di Taman Nyawiji
Polres Nganjuk Dorong Pemanfaatan Lahan Pekarangan Lestari Untuk Dukung Ketahanan Pangan
Bupati Nganjuk Gelar Safari Ramadan dengan Berbagi Berkah pada Anak Yatim dan Kaum Duafa di Desa Gondang Kulon
PT TeL Distribusikan 1.000 Paket Sembako
Safari Ramadan Perdana, Wabup Ajak Masyarakat Pererat Ukhuwah Islamiah dan Serahkan 2 Unit AC Masjid

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 14:09 WIB

WOW Keren !!! Inovasi Satlantas Nganjuk Siapkan Bengkel Darurat Keliling Gratis dan Ngopi Gratis Bagi Para Pemudik

Senin, 17 Maret 2025 - 19:46 WIB

Banjir Besar Rendam Desa Binaan, Babinsa Kodim 0415/Jambi Sigap Evakuasi Warga

Senin, 17 Maret 2025 - 16:00 WIB

BREAKING NEWS Aksi Ormas LAKRI Blokir Jalan di Talang Gerohong Bedegung PGE Lumut Balai Alami Kerugian Puluhan Miliar

Minggu, 16 Maret 2025 - 04:03 WIB

Berbagi Berkah di Bulan Suci Ramadan, PWI Nganjuk Bagikan Ratusan Paket Takjil di Taman Nyawiji

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:48 WIB

Polres Nganjuk Dorong Pemanfaatan Lahan Pekarangan Lestari Untuk Dukung Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

Camat Balaraja Willy Patria  menyampaikan rasa syukur, karena dalam pelaksanaannya masyarakat tertib dan antusias pada program Gerakan Pasar Murah jelang Idul fitri 1446 Hijiriah. (foto:Ekslusif/ifakta.co)

Regional

Gerakan Pasar Murah di Kecamatan Balaraja Kembali Di Gelar

Kamis, 20 Mar 2025 - 11:38 WIB