Dimensinews Bersama Alumni Trisakti ’82 Bagikan Sembako ke Sejumlah Jurnalis Jakbar

- Jurnalis

Jumat, 17 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, Jakarta – Sektor usaha komunikasi termasuk penerbitan media menjadi salah satu yang tetap diperbolehkan untuk beroperasi saat pembatasan sosial berskala besar (PSBB) di DKI Jakarta.

Para jurnalis pun tetap bekerja di lapangan untuk bisa memberikan informasi yang valid kepada masyarakat. Sehingga risiko dalam pekerjaan bidang ini menjadi cukup tinggi.

Hal tersebut yang menjadi pemikiran dasar DimensiNews bersama alumni Teknik Sipil Universitas Trisakti angkatan 1982 untuk memberikan bantuan sembako kepada puluhan jurnalis di wilayah Jakarta Barat.

“Kami inikan juga tetap harus bekerja, jadi sangat mengerti perasaan dari rekan jurnalis lain,” ujar Badar Subur, Pemimpin Redaksi DimensiNews.co.id, saat pembagian di UP PKB Kedaung Angke, Jakarta Barat, Jumat (17/4/2020).

Untuk itu, lanjutnya, ada 25 paket bantuan sembako yang berisi 5 Kg beras, 2 Kg minyak, 1 tray telor dan gula pasir.

“Setidaknya ini cara kami berbagi sesama jurnalis. Semoga bisa bermanfaat untuk keluarga rekan kami,” tandasnya. (amy/ham)

Baca juga :  Sambut HUT RI Ke-78, Pemkot Jakbar Bagikan Bendera Merah Putih

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Polsek Pademangan Bersama Mahasiswa Mengajar Bahaya Tawuran dan Narkoba di SMKN 23 Jakarta
Wakapolsek Koja bersama Panit Binmas Polsek Koja Bagikan Nasi Kotak Gratis ke Yayasan di Wilayah Koja
ketua Pembina Posyandu Jakarta Utara Hadiri Launching Pilot Project Posyandu Penerapan 6 Bidang SPM
Walikota dan Ketua TP PKK Jakbar Ikuti Peluncuran Posyandu 6 SPM di Kapuk
Helmi AR Ketua Pokja PWI Walikota Jakpus Jalin Sinergi dengan Kasudin PPKUKM
Diana Permatasari Raih Juara Tiga Lomba Pemuda Pelopor Tingkat Nasional
Tingkatkan Keselamatan Pejalan Kaki, Bina Marga Jakut Lakukan Penataan Kabel UdaraTingkatkan
Tumbuhkan Rasa Kepedulian Sejak Dini, PMI Jakut Beri Edukasi Kebencanaan Kepada Murid RA Hibullah

Berita Terkait

Jumat, 11 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Pademangan Bersama Mahasiswa Mengajar Bahaya Tawuran dan Narkoba di SMKN 23 Jakarta

Jumat, 11 Oktober 2024 - 19:25 WIB

Wakapolsek Koja bersama Panit Binmas Polsek Koja Bagikan Nasi Kotak Gratis ke Yayasan di Wilayah Koja

Jumat, 11 Oktober 2024 - 11:57 WIB

ketua Pembina Posyandu Jakarta Utara Hadiri Launching Pilot Project Posyandu Penerapan 6 Bidang SPM

Jumat, 11 Oktober 2024 - 11:11 WIB

Walikota dan Ketua TP PKK Jakbar Ikuti Peluncuran Posyandu 6 SPM di Kapuk

Kamis, 10 Oktober 2024 - 18:11 WIB

Helmi AR Ketua Pokja PWI Walikota Jakpus Jalin Sinergi dengan Kasudin PPKUKM

Berita Terbaru

Salah satu toko kosmetik yang dengan sengaja menjual bebas Pil Koplo. (Foto: Ifakta.co)

Kesehatan

Gawat! Pil Koplo Di Jual Bebas Dekat Polsek Bantar Gebang

Minggu, 13 Okt 2024 - 16:22 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca