Peringati HPN 2020, Presiden Jokowi Resmikan Hutan Pers di Kalsel

- Jurnalis

Sabtu, 8 Februari 2020 - 09:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, Banjarmasin – Salah satu rangkaian Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2020 di Kalimantan Selatan yaitu peresmian hutan pers taman spesies endemik. Peresmian ini dilakukan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan melakukan penanaman pohon jenis “Marsawa” ,Sabtu 8 Januari 2020 pagi.

Secara simbolis Presiden menaman pohon Marswa yang sudah berusia sekitar 16 tahun, pohon khas tumbuh di hutan Borneo yang dinilai perlu dilestarikan.

Dilansir dari Antara, penanaman pohon di Taman Hutan Hujan Tropis Indonesia di wilayah taman kota perkantoran Pemerintah Provinsi Kalsel tersebut juga dihadiri Menteri LHK, Menteri PU, Menteri Koordinator bidang Hukum dan HAM dan Kepala Staf Kepresidenan.

Selain itu, Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor dan Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) pusat Atal S Dapari, Sabtu.

Pohon yang di tanam Presiden Jokowi di atas lahan hutan seluas 10 hektate itu merupakan jenis Anisoptera Marginata Korth, Famili Dipterocarpaceae. 
Sejarahnya berumur tanaman 16 tahun  berasal dari hutan alam Kabupaten Tapin.


Dari keterangannya, karakter jenis marsawa salah satu jenis famili dari diprerokarpa yang tahan ditanam pada tempat terbuka (tahan panas). Jenis ini sudah sulit ditemukan di hutan alam sehingga perlu dilestarikan

Kepala Dinas Kehutanan Kalsel , Hanif Faisol mengungkapkan, pohon Presiden Jokowi yang ditanam di hutan pers taman spesies endemik ini salah satu pohon endemik dari 169 jenis di Indonesia yang ditanam di sini.

“Kalau untuk pohon jenis sengon yang ada sebanyak 16 batang di tanam di hutan ini,” pungkasnya. (Led)

Baca juga :  Anugerah Jurnalistik MH Thamrin Digelar 24 Agustus 2023 di Balai Kota

Berita Terkait

Ketua PT Surabaya: Junjung Tinggi Wibawa dan Martabat Pengadilan !
Menteri Pariwisata Resmi Buka Pertemuan “The 37th UN Tourism Joint Commission for CAP-CSA”, Fokus pada Kolaborasi Pariwisata Asia-Pasifik
BSKDN Kemendagri Dorong Daerah Percepat Capaian Universal Coverage Jaminan Sosial Ketenagakerjaan
Walikota H, Arlan Sebut ‘Ketua DPRD Prabumulh Pakai Dana Pribadi Bantu Pelebaran Jalan Sp 3 Sukaraja
PT. SIS Bersiap Luncurkan Suzuki Fronx, Ada Pilihan Mesin Turbo
Lindungi Masyarakat dari Obat Ilegal, BPOM RI dan Pharmaceutical Security Institute Sepakat Perkuat Intelijen Pengawasan Obat
Dampingi Kunker Anggota DPR RI, Wabup Sampaikan Aspirasi Masyarakat dan Minta Percepatan Pembangunan PSN
Kemenhut Ambil Langkah Tegas Selidiki Tambang Ilegal di Hutan Pendidikan Unmul

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 21:41 WIB

Ketua PT Surabaya: Junjung Tinggi Wibawa dan Martabat Pengadilan !

Selasa, 15 April 2025 - 20:40 WIB

Menteri Pariwisata Resmi Buka Pertemuan “The 37th UN Tourism Joint Commission for CAP-CSA”, Fokus pada Kolaborasi Pariwisata Asia-Pasifik

Selasa, 15 April 2025 - 20:13 WIB

BSKDN Kemendagri Dorong Daerah Percepat Capaian Universal Coverage Jaminan Sosial Ketenagakerjaan

Selasa, 15 April 2025 - 14:34 WIB

Walikota H, Arlan Sebut ‘Ketua DPRD Prabumulh Pakai Dana Pribadi Bantu Pelebaran Jalan Sp 3 Sukaraja

Jumat, 11 April 2025 - 22:00 WIB

PT. SIS Bersiap Luncurkan Suzuki Fronx, Ada Pilihan Mesin Turbo

Berita Terbaru

Oplus_16908288

Berita Daerah

Karang Taruna Pinang Kota Tangerang Gelar Kegiatan Temu Karya

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:49 WIB

Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Hendry Ch Bangun yang hadir dalam acara tersebut, mengapresiasi dan mengucapkan selamat atas terbentuknya AMKI.(foto:istimewa)

Megapolitan

AMKI Gelar Syukuran Kantor Baru dan Rapat Konsolidasi Perdana

Kamis, 17 Apr 2025 - 19:48 WIB