Force Marshall Cek Kesiapan Ops Satgas Konga XXV-L di Libanon

- Jurnalis

Rabu, 22 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ifakta.co, Jakarta – Dalam kunjungannya ke Markas Sempu UNP 7-3, Force Provost Marshall (FPM) Lt. Col. Andrea Fabi, bertujuan untuk mengecek kesiapan operasional Satgas SEMPU Konga XXV-L/Unifil di Lebanon.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Sempu Konga XXV-L/Unifil Letkol CPM Ade San Arief, (Han) dalam siaran pers yang diterima ifakta.co, dariLebanon Selatan, Rabu (22/1/2020) malam.

Dansatgas mengatakan, setibanya di Markas Sempu, FPM menerima paparan terkait perkembangan situasi di Area of Responsibilty (AoR) Seceast dan pelaksanaan tugas SEMPU.

“Usai paparan, FPM meninjau perlengkapan Polisi Militer yang dimiliki, terutama peralatan terbaru _Breath Analyzer dan Speed Gun, yang keduanya telah memenuhi ekspektasi dari FPM,” jelasnya.

Dalam arahannya, Lt. Col. Andrea Fabi mengingatkan kepada kepada seluruh personel Satgas SEMPU agar dapat bertugas secara baik dan profesional.

“Saya ingin menyampaikan kepada seluruh personel SEMPU, agar selalu meningkatkan kewaspadaan terhadap perkembangan situasi di wilayah misi Lebanon,” ungkapnya.

“Selain itu juga, para personel Satgas agar dapat menjalankan tugas dengan baik dan profesional,” pungkasnya.

Kunjungan diakhiri makan siang bersama, penulisan kesan dan pesan serta ditutup kegiatan foto bersama.(amy).

Berita Terkait

Pj. Wali Kota Bekasi Luncurkan Ekspor Perdana Produk IKM ke Jepang Dan New Zealand
Sertifikat Teknik Castrol Honda LCR MotoGP™ Diberikan Untuk Pelajar SMK Terbaik Di MotoGP Mandalika
Rekor empat Gol Cole Palmer bawa Chelsea Hajar Brighton 4-2
Produk Cungko Bombardir Pasar Otomotif. Volks Wagen Terancam Gulung Tikar.
ASICS Dukung Perempuan Indonesia Taklukan Sydney Marathon 2024
Danpomdam IX/Udayana Pimpin Apel Gelar Pasukan Satgas Lakir Pengamanan KTT Indonesia-Afrika Forum 2024
Sirkuit Internasional PETRONAS Sepang (PETRONAS SIC) Gelar Tour Peluncuran Race HUT-25 di Mariot
Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 16:31 WIB

Pj. Wali Kota Bekasi Luncurkan Ekspor Perdana Produk IKM ke Jepang Dan New Zealand

Kamis, 3 Oktober 2024 - 21:51 WIB

Sertifikat Teknik Castrol Honda LCR MotoGP™ Diberikan Untuk Pelajar SMK Terbaik Di MotoGP Mandalika

Minggu, 29 September 2024 - 19:38 WIB

Rekor empat Gol Cole Palmer bawa Chelsea Hajar Brighton 4-2

Minggu, 29 September 2024 - 06:09 WIB

Produk Cungko Bombardir Pasar Otomotif. Volks Wagen Terancam Gulung Tikar.

Jumat, 20 September 2024 - 04:47 WIB

ASICS Dukung Perempuan Indonesia Taklukan Sydney Marathon 2024

Berita Terbaru

Nasional

Sosialisasi Persiapan Pilkada 2024 Di Kelurahan Jatiasih

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:20 WIB

Nasional

Pemkab Tangerang Gelar Rakor Persiapan Teknis Pilkada

Kamis, 21 Nov 2024 - 14:10 WIB

Eksplorasi konten lain dari ifakta.co

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca