Mengancam Warga dengan Sajam, Pria ini Dibekuk Polisi

- Jurnalis

Minggu, 22 September 2019 - 09:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

iFAKTA.CO, MALANG – Anggota Reskrim Polsek Dampit Polres Malang, berhasil menangkap warga ST bin IN (46), pelaku pengancaman dan kekerasan menggunaka senjata tajam di Desa Pojok, Dampit, Malang, Jawa Timur, Sabtu 21 September 2019.

Humas Polres Malang Ainun mengatakan, ST diamankan atas laporan warga. ST memgancam warga dengan menggunakan senjata tajam.

“Anggota reskrim Polsek Dampit mengamankan pelaku setelah dia mengancam warga dengan sajam,”ujar Ainun.

Selanjutnya kata Ainun, petugas melakukan penggrebekan dan berhasil menangkap tersangka dan mengamankannya berikut barang bukti.

“Barang bukti yang kami sita sebagai barang bukti adalah satu bilah sajam jenis berang dan asbak kaca yang sudah pecah,”pungkas Ainun.

Untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya, kata Ainun, tersangka kini sedang dalam penyidikan polisi. (cahyo)

Berita Terkait

Menjadi PR Walikota Untuk Tegakkan Perda Kota Prabumulih !!!
Bupati Ajak PT. Bukit Asam Tingkatkan Sinergitas dan Dukung Visi Misi MEMBARA
Bencana Banjir Landa Desa Gunung Megang Dalam: Ketinggian Air Capai Lebih Dari Satu Meter
Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Taman Aspirasi Kodam II/Swj
Pangdam II/Sriwijaya Safari Ramadhan di OKI
Cetak Wartawan Masa Depan, PWI Nganjuk- PC PMII Gelar Diklat Jurnalistik dalam Rangkaian HPN 2025
Ciptakan Keamanan, Polsek Gondang Gelar Patroli Ngabuburit Jelang Berbuka
Ketua Umum Zona Merah Group Bersama Ormas MB-PKRI Pertanyakan Aset Inventaris RSUD dr. H.M. Rabain Muara Enim Senilai 10 milyar

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 04:48 WIB

Menjadi PR Walikota Untuk Tegakkan Perda Kota Prabumulih !!!

Senin, 10 Maret 2025 - 10:58 WIB

Bupati Ajak PT. Bukit Asam Tingkatkan Sinergitas dan Dukung Visi Misi MEMBARA

Minggu, 9 Maret 2025 - 22:38 WIB

Bencana Banjir Landa Desa Gunung Megang Dalam: Ketinggian Air Capai Lebih Dari Satu Meter

Minggu, 9 Maret 2025 - 20:06 WIB

Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Taman Aspirasi Kodam II/Swj

Minggu, 9 Maret 2025 - 17:57 WIB

Pangdam II/Sriwijaya Safari Ramadhan di OKI

Berita Terbaru

Berita Daerah

Menjadi PR Walikota Untuk Tegakkan Perda Kota Prabumulih !!!

Selasa, 11 Mar 2025 - 04:48 WIB