Buron 6 Bulan, Polsek Pakisaji Akhirnya Berhasil Bekuk Pencuri Laptop

- Jurnalis

Sabtu, 21 September 2019 - 09:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

iFAKTA.CO, MALANG – Polsek Pakisaji Polresta Malang, Jawa Timur berhasil menangkap seorang laki-laki yang diduga pelaku tindak pidana pencurian dengan pemberatan (curat).

Demikian disampaikan Humas Polres Malang AKP Ainun kepada ifakta.co, pada Jumat 20 September 2019.

Ainun mengatakan, pelaku WD (27) warga Dusun Sonotengah ini diduga melakukan pencurian laptop pada minggu 14 April 2019 siang lalu diJl. Raya Segaran Dusun Dalpayak, Pakisaji, Malang, Jawa Timur.

“Saat itu petugas Polsek Pakisaji sedang melaksanakan agenda Patroli rutin. Lalu mendapat informasi dari masarakat bahwa pelaku bernama inisial WD ada dirumahnya. Mendapatkan informasi seperti itu, petugas dengan sigap langsung ke TKP dan melakukan penangkapan,”ujar Ainun kepada wartawan, Jumat (20/9/2019).

Menurut Ainun pada saat pengeledahan di dapati barang bukti berupa satu unit laptop merk Lenovo warna hitam.

“Selanjutnya pelaku kami bawa ke Polsek Pakisaji untuk di lakukan pemeriksaan,”pungkasnya. (cahyo)

Berita Terkait

Bupati Ajak PT. Bukit Asam Tingkatkan Sinergitas dan Dukung Visi Misi MEMBARA
Bencana Banjir Landa Desa Gunung Megang Dalam: Ketinggian Air Capai Lebih Dari Satu Meter
Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Taman Aspirasi Kodam II/Swj
Pangdam II/Sriwijaya Safari Ramadhan di OKI
Cetak Wartawan Masa Depan, PWI Nganjuk- PC PMII Gelar Diklat Jurnalistik dalam Rangkaian HPN 2025
Ciptakan Keamanan, Polsek Gondang Gelar Patroli Ngabuburit Jelang Berbuka
Ketua Umum Zona Merah Group Bersama Ormas MB-PKRI Pertanyakan Aset Inventaris RSUD dr. H.M. Rabain Muara Enim Senilai 10 milyar
BPBD Kota Prabumulih Bersama Warga, Lakukan Pencarian Korban Meninggal Terbawa Arus Sungai Kelekar

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 10:58 WIB

Bupati Ajak PT. Bukit Asam Tingkatkan Sinergitas dan Dukung Visi Misi MEMBARA

Minggu, 9 Maret 2025 - 20:06 WIB

Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Taman Aspirasi Kodam II/Swj

Minggu, 9 Maret 2025 - 17:57 WIB

Pangdam II/Sriwijaya Safari Ramadhan di OKI

Sabtu, 8 Maret 2025 - 20:12 WIB

Cetak Wartawan Masa Depan, PWI Nganjuk- PC PMII Gelar Diklat Jurnalistik dalam Rangkaian HPN 2025

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:45 WIB

Ciptakan Keamanan, Polsek Gondang Gelar Patroli Ngabuburit Jelang Berbuka

Berita Terbaru