Gegara Seharian Belum Makan, Pengungsi Ini Terpaksa Jual HP

- Jurnalis

Kamis, 22 Agustus 2019 - 09:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

iFakta.co, Jakarta – Burhan (40) pengungsi pencari suaka asal Etiopia ini terpaksa menjual telepon seluler jenis tablednya, untuk membeli makanan. Menurutnya, ia dan teman-teman pengungsi lainnya, sejak pagi hingga sore ini belum mendapatkan jatah makanan.

“Dari pagi saya belum makan,” ujarnya dengan menggunakan bahasa Indonesia di pos pengamanan pengungsi Jl. Bedugul, Daan Mogot Baru, Kalideres, Jakarta Barat, Kamis 22 Agustus 2019 sore.

Satu jam sebelumnya ratusan pencari suaka ramai -ramai menyerbu pos pengamanan di penampungan Jl. Bedugul, Daan Mogot Baru, Kalideres. Hal itu dilakukan karena mereka sudah tidak mendapatkan bantuan lagi dari pemerintah DKI Jakarta maupun dari UNHCR.

“Kami kelaparan, dari pagi tidak dapat minum dan belum makan. Banyak anak-anak nenangis belum makan,” ujar para pencari suaka di pos pengamanan, Kalideres Kamis, 22 Agustus 2019 sore.

Ali pencari suaka asal Sudan mengaku tidak memiliki uang untuk beli makan sendiri. Karena sudah tidak ada bantuan dia memilih untuk berpuasa hari ini. Tapi dia menyebut, untuk anak-anak dan ibu dia memohon untuk di prioritaskan.

“Anak-anak disini kelaparan, itu juga ibu hamil kasihan. Kalau saya tidak apa-apa puasa saja,” ujarnya di penampungan dalam bahasa Indonesia yang terbata-bata.

Salah satu anggota petugas keamaanan dari Polsek Kalideres Iptu Iwan A yang sedang berjaga mecoba menenangkan para pencari suaka. Dia mengatakan kepada pencari suaka untuk tenang dan bersabar.

“Tenang-tenang, kalian harus bersabar dulu. Sebentar saya hubungi UNHCR,” ujarnya. (amy)

Baca juga :  Warga Kapuk Sawah Cengkareng Keluhkan PT LGT Chrome Buang Limbah B3 di Selokan Air

Berita Terkait

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS
Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm
LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai
PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi
Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta
Yayasan Kemala Bhayangkari dan Polres Metro Bekasi Kota Ulurkan Bantuan untuk Korban Banjir
Pengerukan Kali Grogol Jaksel Ditargetkan 1 Bulan Lagi Rampung
Komnas Perempuan Berikan 3 Upaya Konkret untuk Tekan Angka Kekerasan di Jakarta

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:29 WIB

Petugas Satpol PP Jakbar Amankan 43 Orang PPKS

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:12 WIB

Terus Berkembang Kantor Hukum Rinto Hartoyo Agus Gandeng D’satriad Law Firm

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:19 WIB

LH Kepulauan Seribu Bersama KCN Lakukan Aksi Bersih di Pesisir Pantai

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:57 WIB

PT KCN Salurkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Bekasi

Kamis, 6 Maret 2025 - 20:04 WIB

Legislator DPRD Desak Pemprov DKI Perluas Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta

Berita Terbaru

Oplus_131072

Berita Daerah

Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Taman Aspirasi Kodam II/Swj

Minggu, 9 Mar 2025 - 20:06 WIB